LAMPUNG TENGAH (IP) – Bulan Ramadhan merupakan bulan penuh berkah yang ditunggu-tunggu oleh semua umat muslim di dunia. Menyambut bulan ramadhan, sudah menjadi tradisi bagi sesama muslim saling mengucapkan selamat dan bermaaf-maafan.
Selamat datang Bulan Suci Ramadhan 1443 Hijriah. Semoga kita selalu mendapat keberkahan yang melimpah dan dijauhkan dari wabah Covid-19. Mari kita jaga kesehatan demi kelancaran ibadah puasa di tengah pandemi.